Langsung ke konten utama

Postingan

Kekompakan Apel PSN bersama dengan Kader Surabaya Hebat didukung oleh 4 pilar kecamatan Gubeng

Surabaya- Guna mengantisipasi bahaya demam berdarah di musim panca roba di Surabaya.Maka Pemerintah Kota Surabaya melalui kecamatan, kelurahan , bersama dengan kader Surabaya hebat, Puskesmas mengadakan pengecheckan tempat-tenpat tertentu yang memungkinkan terjangkitnya penyakit demam berdarah. Surat Edaran dari Pemkot Khusus bagi kecamatan Gubeng, gebyar Apel PSN ( Pemberantasan Sarang Nyamuk) langsung diadakan di kantor Kecamatan Gubeng Jumaat( 13/04/2022) bersama dengan mitra kerjanya  kader Surabaya hebat dan 4 pilar kecamatan di wilayah kerja kecamatan Gubeng. Hadir sebagai inspektur atau pimpinan upacara Eko Kurniawan Poernomo, Camat Gubeng yang didampingi 3 pilar lainnya adalah puksesmas dari 2 wilayah yakni Puskemas Pucang Sewu dan Puskesmas Mojo, Polsek Gubeng dan Koramil 0831/03 kecamatan Gubeng. Upacara yang dimulai tepat jam 6.30 WIB ini dihadiri hampir 40 orang berlangsung dengan sigap dan siaga yang dikomandoi oleh Jeffry Aditya, Sekretaris lurah Gubeng.       Suasana APE

Pendataan penduduk musiman di kos-kosan di wilayah kerja Pucang Sewu

Surabaya-Musim lebaran sudah berakhir, namun kedatangan penduduk yang baru terus terjadi disetiap waktu.  Oleh sebab itu, Pemerintah kota Surabaya mengadakan yustisi KTP sesuai dengan instruksi dari Dispendukcapil Surabaya.       Secara nyata, perintah dari dinas ini ditindaklanjuti dengan pemeriksaaan dan pendataan penduduk musiman Kamis(12/04/2022) secara langsung bersama dengan 3 pilar plus di kelurahan Pucang Sewu. Artinya 3 pilar plus yang terdiri dari Bhabinsa,Bhabinkamtibmas, ASN, dan outsourcing dan mahasiswa yang magang terkait dengan kependudukan yang berasal dari Universitas 17 Agustus atau UNTAG. Selanjutnya, para petugas dan mahasiswa ini langsung mengadakan perkunjungan dan pendataan di RW 07 kelurahan Pucang Sewu.      Suasana Yustisi KTP di beberapa tempat Dari pantauan KIM PC 1000, yang paling banyak terdata ada mahasiswa yang belajar dan yang bekerja dengan jumlah 12 orang. Menurut, Fatimah, kasie Pemerintahan, pendataan yang diadakan ini nantinya akan dimasukan di ap

Halal Bihalal Keluarga besar Kecamatan Gubeng

 Surabaya- Suasana berbahagia dan sukacita bersama akan moment lebaran tetap terjadi di mana saja termasuk dengan keluarga besar kecamatan Gubeng Selasa(10/04/2022) Segenap keluarga besar kecamatan Gubeng mulai dari Pihak Kecamatan yang dihadiri Ir. Bagas Suadaya Aji, sekretaris Kecamatan bersama dengan jajarannya, lurah dari 6 wilayah kerja kecamatan Gubeng, unsur kepolisian yang diwakilkan, Wadanramil 0831/03 Gubeng, Satpol PP kecamatan Gubeng, LPMK, kapuskesmas 2 wilayah Pucang Sewu dan Mojo  Suasana Halal Bihalal Kecamatan Gubeng Suasana yang damai dan senang bertemu semenjak liburan lebaran memberikan nuansa persahabatan dan kebersamaan yang ada.  Bagas, sekcam mengucapkan terimakasih sebesar-besarnya atas kehadiran atas pejabat dan seluruh rekan-rekan yang hadir bersama dalam giat halal bihalal. " Kita sebagai insan kecamatan Gubeng ini mengadakan halal bihalal karena kita masih ada kekurangan yang satu dengan yang lain dengan adanya acara ini kita dapat bersilah turahim sat

Mengangkat Tema Sudah Selesai,Ibadah Paskah AC Toma penuh semangat kebersamaan

 Surabaya- Suasana kekeluargaan dan kebersamaan selalu hadir dalam acara kekeluargaan yang guyub dalam masyarakat Maluku.Hal ini dapat di lihat dari Paskah bersama dengan Ikatan Persaudaraan Maluku Ana Cucu Tounusa Amalatu Sabtu(7/04/2022) di Gedung Wanita Kalibokor. Acara yang dimulai pada pukul 18.00 WIB didahului dengan acara pembukaan adat dengan pembawaan obor dan Alkitab sebagai lambang semangat persaudaraan yang mengantarkan kesatuan dan semangat kebersamaan anak-anak Maluku yang bersatu dan kompak dalam segala derap dan langkah kehidupan. Lalu, acara di lanjutkan dengan puji-pujian yang memberikan semangat  terhadap kemerdekaan bahwasannya Kristus telah mati dan bangkit memberikan dampak untuk semua orang yang berdosa mengalami pertobatan dan menjalani hidup yang lebih baik. indah dan menarik mulai dari pujian dan penyembahan kepada Tuhan yang maha Kuasa. Suasana salah satu pengisi Acara VG Colo-colo Hadir dalam acara ini Bapak Erick Tahalele, Frans Huwae dan para tokoh masyara

Ramadhan berlalu dan penuh kebahagiaan lewat Lukisan

 Surabaya- Ramadhan sebentar lagi akan berlalu. Dan hari raya Idul Fitri segera akan tiba di dalam hati sanubari kita. Tiada banyak kata yang terucap selain memuja dan memuji dengan ucapan syukur kepada Sang Khalik yang selalu bertalu-talu disampaikan oleh para Umatnya. Salah satu bentuk ekspresi yang mendalam dapat dilihat dari beragam karya salah satu diantaranya dalam bentuk lukisan. Seorang maestro pelukis di wilayah kerja Pucang Sewu adalah Pak Soekirno. Beliau adalah sosok ketua RT yang hadir dengan penuh kebersahajaan dan keceriaan.Saat lebaran akan tiba dengan lukisan yang selalu menggambarkan kebahagiaan berjumpa dengan Sang Khalik bahkan terhadap lingkungan sekitar.              Air Mata Bahagia Idul Fitri Saat  di temui di rumahnya, Pak Sukir sapaan akrab warga RT 07 RW 04, menjelaskan ada 3 Lukisan yang Ia sampaikan saat mendekati akhir dari Puasa dan awal  lebaran Minggu(1/04/2022). Lukisan pertama yang Ia tunjukan adalah mata bahagia Disini, Sukir menjelaskan betapa bahag

Sosialisasi Trantib 3 Pilar Kecamatan Gubeng

 Surabaya - Koordinasi dalam masyarakat untuk ketertiban masyarakat di masa lebaran di lakukan secara segera oleh Forpimcam kecamatan Gubeng Sabtu (30/04/2022)       Suasana Presentasi 3 Pilar Kecamatan Hadir sebagai narasumber Kapolsek, Camat dan Koramil 0831/03 Gubeng yang secara langsung bertemu dengan tokoh masyarakat di Kantor kelurahan Pucang Sewu. Dari Eko Kurniawan Poernomo, Camat Gubeng, mengatakan, bahwasannya Bapak dan Ibu RT dan RW agar dapat menjaga keamanan diri sendiri barang-barangnya dan mengecheck rumah yang ditinggalkan. " Bapak dan Ibu sekalian untuk tetap menjaga rumah masing-masing pengechekan dari rumah, air dan listrik agar  diawasi dengan baik dengan RT dan RW.Pun juga dengan masyarakatnya," arahan mantan camat Bubutan. "Jika terjadi kedaruratan Monggo dihubungi di pihak kelurahan, kecamatan atau menelepon Call Center 112. jika Call Center terhambat langsung menghubungi rekan-rekan Kelurahan agar cepat bergerak," imbuh Camat Gubeng. Sementar

Karang Taruna Pucang Sewu bagi-bagi Takjil di depan kantor Kelurahan

 Surabaya- Dalam rangka memperingati 4 tahun berdirinya Taman Bacaan Kabocan  Jumaat (21/04 2022)  yg bertepatan dengan bulan puasa maka diadakan kegiatan bagi-bagi  takjil  dan pembagian sembako untuk karang taruna yang membutuhkan dan masyarakat yang berlalu lalang didepan jalan Pucang Sewu lebih tepatnya didepan kantor kelurahan Pucang Sewu. Suasana berbagi didepan jalan Pucang Sewu Kegiatan tersebut terselenggara berkat dukungan dan kerjasama dari Lurah pucang sewu, Bhabinsa kelurahan Pucang Sewu, kartar Patriot muda  PC 1000 dan tak ketinggalan para donatur. Pembagian yang dilakukan terdiri  dari 130 pax nasi bungkus dan 150 pax untuk roti dan air Aqua gelas. Tampak suasana berbagi tampak berjalan baik dan lancar tanpa ada kendala sesuatu apapun. Semoga menjadi keberkahan ajang bagi-bagi berkah di bulan puasa oleh teman- teman TBM KABOCAN dan Karang Taruna Kelurahan Pucang Sewu